✓ Perbaikan bug
Sinonim adalah suatu kata yang memiliki bentuk yang berbeda namun memiliki arti atau pengertian yang sama atau mirip. Sinomin dapat juga disebut sebagai persamaan kata atau padanan kata. Sedangkan Antonim merupakan suatu kata yang berlawanan makna dengan kata lain. Antonim disebut juga dengan lawan kata.
Kamus Sinonim dan Antonim merupakan kamus yang berisi kumpulan kata-kata sinonim dan antonim dalam bahasa Indonesia, aplikasi digunakan memudahkan pengguna dalam mencari persamaan kata dan lawan kata dalam bahasa Indonesia. Anda dapat melakukan search untuk menampilkan kata yang berhubungan dengan kata kunci tersebut.
Pada aplikasi Kamus Sinonim dan Antonim terdapat beragam fitur yang disediakan, antara lain:
✓ Dapat membagikan kata beserta sinonim dan antonim ke orang lain
✓ Terdapat fitur pencarian kata
✓ Tidak memerlukan akses internet
✓ Ribuan kata dalam 1 aplikasi
✓ Ringan dan mudah digunakan
This release of Kamus Sinonim dan Antonim Offline Android App available in 2 variants. Please select the variant to download. Please read our FAQ to find out which variant is suitable for your Android device based on Screen DPI and Processor Architecture.
If you are looking to download other versions of Kamus Sinonim dan Antonim Offline Android App, We have 2 versions in our database. Please select one of them below to download.