Santet Dan Penangkalnya 2.4 Icon

Santet Dan Penangkalnya

Semoga Bisa Books & Reference
4.4
16 Ratings
1K+
Downloads
2.4
version
Sep 24, 2018
release date
7.1 MB
file size
Free
Download

What's New

Santet Dan Penangkalnya Sudah Di Perbaiki

About Santet Dan Penangkalnya Android App

BERASAL DARI MANA SANTET?
Tidak ada yang tahu persis darimana sebenarnya ilmu santet berasal. Ada pendapat yang berasal dari ilmu malaikat harut marut di jalan Nabi Sulaiman dan sebagainya. Di Indonesia santet begitu dikenal, misalnya di daerah Banyuwangi. Ilmu hitam di nusantara ini sangatlah banyak jenisnya dan di Dayak dikenal sangat kuat. Bahkan santet juga dikenal di kalangan para Brahmin di India. Negeri India bisa dikatakan sebagai tempat kelahiran ilmu hitam. Santet yang digunakan oleh suku asli Taiwan mirip dengan yang digunakan oleh orang Thailand dan Filipina. Bahkan nama nama istilahnya juga mirip. Karena bahasa yang digunakan sangat dekat, pasti ada hubungan dan kaitan diantara ilmu hitam.

APA YANG DAPAT DILAKUKAN OLEH SEORANG AWAM JIKA IA TERKENA SANTET?
Karena seorang awam tidak melatih ilmu perisai pelindung diri, ia akan terkena santet begitu disantet. Setelah ia menyadari bahwa ia disantet, ia harus mencari seorang yang waskita untuk membuang santet tersebut. Orang waskita ini akan menyelidiki santet jenis apa yang digunakan dan menggunakan kekuatan batinnya yang sesuai untuk membuangnya. Untuk membuang santet, sang waskita ini harus menggunakan ilmu “menanggung” dan “mentransfer”. Seorang waskita dapat membuang santet sendiri, bahkan dapat melakukannya dari jarak jauh. Jarak tidaklah penting karena semua olah batin adalah berdasarkan kekuatan konsentrasi. Banyak visualisasi, mantra, dan simbol dapat digunakan untuk membuang berbagai jenis santet. Ilmu ini dapat digunakan secara efektif oleh seorang yang telah hidup dengan Guru sejatinya.

Other Information:

Requires Android:
Android 4.0.3+
Other Sources:

Download

This version of Santet Dan Penangkalnya Android App comes with one universal variant which will work on all the Android devices.

Variant
4
(Sep 24, 2018)
Architecture
universal
Minimum OS
Android 4.0.3+
Screen DPI
nodpi (all screens)

All Versions

If you are looking to download other versions of Santet Dan Penangkalnya Android App, We have 3 versions in our database. Please select one of them below to download.

Loading..